Biografi dan Profil

Muhammad Nasir, M.Si adalah dosen tetap di Program Studi Pendidikan Fisika Fakultas Tarbiyah dan Keguruan Universitas Islam Negeri Ar-Raniry Banda Aceh. Penulis memperoleh gelar sarjana dari Universitas Syiah Kuala jurusan Pendidikan Fisika pada tahun 2011 dan gelar magister dari Institut Teknologi Bandung jurusan Fisika pada tahun 2015. Saat ini Penulis beralamat di Kuta Alam Banda Aceh. Penulis mengampu beberapa mata kuliah yaitu Fisika Matematika I, Fisika Matematika II, Fisika Statistik, Gelombang, English for Physics, dan Matematika Dasar. Selain mengajar, Penulis juga aktif melakukan penelitian dalam bidang radiodiagnostik dan miskonsepsi dalam pembelajaran Fisika. Penulis juga aktif terlibat dalam berbagai kegiatan, diantaranya narasumber peningkatan kemampuan matematika guru SD di Aceh Tengah, fasilitator pelatihan standardisasi pengelolaan laboratorium IPA di Banda Aceh, Aceh Besar dan Simuelue, serta dewan juri pemilihan guru dan tenaga kependidikan berprestasi provinsi Aceh. Penulis dapat dihubungi melalui email muh.nasir@ar-raniry.ac.id.

Lektor/Sekretaris Prodi

Prodi Pendidikan Fisika Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Ar-Raniry Banda Aceh

  • Prodi: Pendidikan FisikaTeknik Komputer
  • Bidang Ilmu:
  • Email: muh.nasir@ar-raniry.ac.id
  • Pangkat/Gol.Ruang: Penata Tk. I (III/d)
  • Pendidikan Terakhir: S2 - Institut Teknologi Bandung

Riwayat Terakhir

Kepangkatan

III/c (Penata)

TMT : 2022-04-01

No. SK : 408/Un.08/R/Kp.07.1/03/2022

Pendidikan

S2 (M.Si) - 2015

Institut Teknologi Bandung

Bidang Studi : Fisika

Jabatan Fungsional

Lektor

TMT : 2021-12-01

No. SK : 1090/Un.08/R/KP.07.6/12/2021

Portofolio

  • Semua
  • Publikasi
  • Penelitian
  • HKI
No Judul Publikasi
Identifikasi Dan Remediasi Miskonsepsi Dengan Pendekatan Perubahan Konseptual Pada Materi Kesetimbangan Kimia
Analisis Kesulitan Peserta Didik Dalam Menyelesaikan Soal-Soal Kalor Menggunakan Teori Polya Di Sma Negeri 3 Banda Aceh
Identifikasi Miskonsepsi Menggunakan Certainty Of Response Index (Cri) Pada Materi Kinematika Gerak Lurus Di Man 4 Aceh Besar
Pengembangan Video Pembelajaran Animasi 3d Berbasis Software Blender Pada Materi Medan Magnet
Perbandingan Kualitas Minyak Sawit Bermerk Dan Minyak Kelapa Menggunakan Parameter Viskositas Dan Indeks Bias
Profil Miskonsepsi Siswa Pada Materi Kinematika Gerak Lurus Di Sma Negeri 4 Wira Bangsa Meulaboh
Optimization And Characterization Of N-Hexane Extracts Of Arabica Coffee Ground (Coffea Arabica L.) Fromgayo Plateau As Source Of Natural Antioxidant
Calculation Of Size Specific Dose Estimates (Ssde) Value At Cylindrical Phantom From Cbct Varian Obi V1. 4 X-Ray Tube Egsnrc Monte Carlo Simulation Based
No Judul Penelitian
No Judul HKI
Identifikasi Kualitas Beberapa Jenis Minyak Goreng Menggunakan Parameter Viskositas Dan Indeks Bias
PTIPD UIN Ar-Raniry - ©2023